Bisnis Tiens Syariah | Cabang Bisnis Tiens ke-37 Bonita Pratisthana Cimahi
Bonita Pratisthana, istri dari adik kandungnya ibu saya di Cimahi ini adalah tante yang selalu mendukung bisnis saya dari dulu, jauh sebelum membangun bisnis Maicih dan sekarang bisnis Tiens. Dari mulai saya bisnis event organizer jaman kuliah, bisnis clothing dan bengkel bareng kakak saya, bisnis tanaman hias, bisnis pulsa, bisnis furniture, bisnis ternak kucing persia bareng adik saya, atau bisnis apapun lah intinya sih, beliau selalu mendukung, baik membeli produknya, memberi ide, saran, channel bisnis, distribusi, channel pemasok barang, ataupun juga memberi semangat dan dukungan moril. Begitupun di bisnis Tiens Syariah ini, beliau mendukung dengan bergabung menjadi cabang bisnis tiens kami yang ke-37. Walaupun sampai hari ini belum aktif menjalankan bisnis Tiens, tapi dukungan dari keluarga seperti ini sudah cukup untuk menambah energi positif dan daya dobrak perjuangan untuk terus melangkah hingga ke puncak kesuksesan.
Beliau bergabung pun dengan paket produk yang cukup lumayan saat itu, dan membantu saya naik ke peringkat selanjutnya. Ketika beliau bergabung, saya posisi sudah *6 dan dalam proses mengejar kualifikasi reward motor gratis dari Tiens. Pembelanjaan beliau membantu sedikit banyak untuk pengejaran reward tersebut. Alhamdulillah selalu ada jalan untuk orang yang terus bergerak. Semoga kita yang berjuang di bisnis Tiens Syariah selalu diberi kekuatan oleh Allah SWT untuk konsisten istiqomah berjuang meraih kemenangan. Kemenangan besar diraih dari kemenangan-kemenangan kecil seperti ini, ada cabang bisnis Tiens baru seperti tante saya gabung, walaupun hanya 1 orang dan tidak langsung menjadi member aktif, tapi hal ini membuat kita dan grup bersemangat. Memimpin grup dengan memberi contoh, bahwa menemukan orang untuk bergabung menjadi cabang bisnis Tiens itu mudah dan selalu ada jalan, asalkan kita mau berusaha sesuai koridor sistem yang sudah teruji dan selalu tambah daftar nama baru agar bisnis kita semakin membesar.
Info kemitraan bisnis Tiens Syariah hubungi 081395000999 line bobmerdeka.
0 comments:
Post a Comment